PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR DI MASA PANDEMI COVID-19 DALAM PERSPEKTIF KEARIFAN LOKAL

  • Suci Atma Hardika Universitas Negeri Padang
  • Ahmad Fasni PKB Kota Pariaman, BKKBN PRovinsi Sumatera Barat
  • Indang Dewata Ilmu Lingkungan Pascasarjana Universitas Negeri Padang, Indonesia
Keywords: Covid 19, Sumber Daya Air, Kearifan Lokal

Abstract

Air merupakan kebutuhan vital dan harus tersedia untuk menunjang keberlangsungan hidup manusia. Masyarakat Indonesia dengan pengetahuan lokal memanfaatkan sumber air untuk memenuhi kebutuhan mereka. Pandemi covid-19 melanda Indonesia hingga menyebabkan perubahan pola hidup dan sikap masyarakat seperti selalu mencuci tangan. Kajian ini bertujuan untuk menjelaskan pengelolaan sumber daya air di masa pandemic covid-19 dalam perspektif kearifan lokal pada masyarakat sakai di Kecamatan Mandau. Kajian ini menggunakan metode studi literatur dengan menelaah sumber-sumber referensi tentang pengelolaan sumber daya air dan kearifan lokal. Data tersebut dikumpulkan, dianalisis dan ditarik kesimpulan. Hasil dari kajian ini menunjukkan bahwa kebutuhan air semakin meningkat disaat pandemic covid-19 hingga menjadi permasalahan baru seperti terjadinya krisis air. Namun masyarakat sakai di Kecamatan Mandau dalam memanfaatkan dan mengelola sumber daya air disaat pandemi covid-19 telah berpedoman pada kearifan lokal.

Published
2021-01-10

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.